Hampir 2 bulan lagi, penghentian siaran TV analog ke TV digital tahap kedua akan dilakukan, di mana salah satu wilayahnya, yaitu Jabodetabek akan ikut terdampak
Penyiaran Indonesia sedang menuju perubahan dari siaran TV analog ke siaran TV digital yang makin canggih. Pertanyaan muncul, apakah TV digital bisa internetan?