Longsor di Kampung Tuwa, NTT, menewaskan satu korban dan dua lainnya masih tertimbun. Bupati Agas Andreas minta warga tetap tabah dan mengungsi ke tempat aman.
Kebakaran hebat melanda Glodok Plaza. Api menghanguskan hampir seluruh bangunan tersisa situasi mengerikan. Ada 10 orang dinyatakan hilang, 4 ditemukan tewas.
Dua turis Taiwan hilang setelah helikopter jatuh di Gunung Aso, Kumamoto, saat erupsi. Misi pencarian terhambat asap tebal. Sinyal helikopter ditemukan.
Empat kapal yang membawa migran tenggelam di lepas pantai Djibouti dan Yaman. Insiden ini menewaskan satu orang dan menyebabkan lebih dari 180 orang hilang.