Oknum personel Ditresnarkoba Polda Sumut inisial ES ditangkap usai menjual 1 kg sabu-sabu. Saat ini, ES telah ditempatkan di penempatan khusus (patsus) propam.
JPU KPK menghadirkan tiga orang saksi di sidang lanjutan kasus korupsi jalan Sumut dengan terdakwa mantan Kadis PUPR Sumut Topan Ginting di PN Medan hari ini.
Indomaret di Sibolga jadi sasaran penjarahan akibat bencana alam. Terkait hal ini, pihak Indomaret belum memutuskan mengambil langkah hukum atau tidak.
Kapolrestabes Medan Kombes Jean Calvijn bertemu Ketua NasDem Sumut Iskandar untuk membahas salah tangkap. Jean Calvijn menyampaikan permintaan maaf ke Iskandar.
Kabid Propam sebut jika yang dilakukan personel polisi hanya pengecekan terhadap Ketua NasDem Sumut Iskandar, bukan penangkapan. Iskandar membantah narasi itu.
Direktur Utama Bulog, Ahmad Rizal, mengungkapkan dampak banjir di Sumut dan Aceh terhadap produksi beras 2026. Perbaikan lahan diharapkan oleh pemerintah.
BPBD Sumut kembali laporkan jumlah korban dalam bencana banjir dan longsor. Per sore hari ini, jumlah korban meninggal capai 330 orang dan hilang 136 orang.