Pj Bupati Aceh Besar pastikan pembangunan fasilitas venue kurash di Kompleks JSC sudah rampung. Gelanggang itu sudah dapat dipakai saat pertandingan PON XXI.
Atlet Polri kembali menyumbangkan 3 medali di PON XXI Aceh-Sumut. Satu medali emas di cabang olahraga judo serta medali perak dan perunggu di muay thai.
Harga satuan nasi untuk atlet dan ofisial PON XXI Rp 50.900 perporsi sesuai kontrak. PB PON mengaku akan bayar ke penyedia sesuai kondisi ril di lapangan.