Kapolda Kepri, Irjen Yan Fitri Halimansyah pimpin sertijab Irwasda dan beberapa pejabat utama lainnya. Sertijab digelar menindaklanjuti Surat Telegram Kapolri.
Kapolresta Kupang Kombes Rishian Krisna dicopot setelah diperiksa terkait dugaan pemotongan dana pengamanan Pemilu menjadi salah satu berita paling populer.
Kapolri Jenderal Sigit mencopot Kombes Rishian Krisna Budhiaswanto dari jabatannya sebagai Kapolresta Kupang. Dia kini dimutasi ke Pelayanan Markas (Yanma).
Polri merotasi sejumlah pejabat di sejumlah Polda se-Indonesia termasuk Kepri. Sebanyak 5 pejabat utama di lingkungan Polda Kepri diganti. Ini daftarnya.
Lima pejabat di bawah jajaran Polda Bali berganti. Di antaranya Kabag Dalpers Biro SDM hingga Kapolres Kawasan Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai.
Empat pejabat Polda Metro naik pangkat menjadi Brigjen. Kombes Trunoyudo diangkat sebagai Karopenmas Divisi Humas Polri segera mendapatkan pangkat Brigjen.