Raksasa ritel perabot rumah tangga asal Swedia, IKEA, menyetop sementara operasional toko mereka di Rusia. Jelang penutupan, toko IKEA diserbu oleh warga Rusia.
Setelah beberapa bulan langka, minyak goreng kemasan di sejumlah toko ritel di Tasikmalaya kembali tersedia. Bedanya, harga minyak goreng kemasan lebih mahal.
Minyak goreng kemasan dengan harga Rp 14 ribu per liter yang ditetapkan pemerintah mulai dipasarkan di toko ritel atau minimarket sejak Rabu (19/1) kemarin.
Sebuah gedung eks Ramayana, pusat perbelanjaan di Koja, Tanjung Priok, Jakarta Utara dikabarkan mau rubuh. Kejadian ini sempat viral di media sosial Twitter.
Warga di Palangkaraya, Kalteng dibuat geger dengan aksi pencurian 10 lembar celana (CD) dalam wanita. Polisi kini menyelidiki pelaku pencurian tersebut.
Gedung eks Ramayana Koja di Jakarta Utara terbengkalai dan mengalami kerusakan parah. Kerusakan-kerusakan yang terjadi bahkan sampai membahayakan warga.