PPATK telah menyampaikan kembali rekapitulasi data Informasi Hasil Analisis//Hasil Pemeriksaan kepada Kemenkeu. Termasuk kasus berindikasikan pencucian uang.
Beredar viral video yang menampilkan aset milik Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono. Usut punya usut, PPATK ternyata sudah memantau hal itu sejak tahun lalu
KPK memulai penyelidikan terhadap eks Pejabat Ditjen Pajak Kemenkeu Rafael Alun Trisambodo. KPK menyatakan hal yang diusut ialah dugaan suap dan gratifikasi.
PPATK memblokir sejumlah rekening terkait eks pejabat Ditjen Pajak Kemenkeu Rafael Alun dan keluarganya. Berikut fakta di balik transaksi Rp 500 M itu.
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan mengungkap hasil pemeriksaan terhadap rekening milik Rafael Alun Trisambodo dan keluarga. Ini hasilnya.