Bento bisa jadi pilihan makan siang. Bekal nasi ini komplet dan dikemas praktis. Selain bento biasa, kamu juga bisa temukan nasi kuning bento di tempat ini!
Tumisan sayuran ala Hunan ini rasanya pedas menyengat. Tetapi terong dan buncis jadi labih menggoda rasanya. Cukup dinikmati dengan nasi hangat rasanya mantap.
Selain punya karier cemerlang di dunia hiburan, selebritas Baim Wong juga punya unit usaha lain. Salah satu industri yang ditekuninya sejak lama adalah kuliner.