PM Israel Netanyahu mendesak Hamas segera bebaskan sandera di Gaza. Netanyahu mengancam akan merebut Gaza jika Hamas menolak untuk membebaskan sandera.
Hamas memuji serangan rudal Iran ke Israel untuk membalas pembunuhan tokoh-tokoh penting, termasuk mendiang Ismail Haniyeh, sebagai serangan yang "heroik".
Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyatakan perang di Gaza, Palestina, sudah berakhir. Saat ini, Hamas bersiap membebaskan para sandera yang masih hidup.
Kelompok milisi Palestina, Hamas mengatakan bahwa pemimpinnya di Lebanon tewas pada hari Senin (30/9) dalam sebuah serangan Israel di selatan negara itu.