KSOP Probolinggo buka Posko Angkutan Laut Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Siaga 24 jam untuk keamanan dan kelancaran transportasi laut selama libur Nataru.
Pal 8 Pictures mengumumkan produksi film panjang "Laut Bercerita", adaptasi novel Leila S. Chudori. Film ini dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia pada 2026.
Masyarakat di Kabupaten Kaimana, Papua Barat, terbiasa hidup berdampingan dengan alam. Mereka punya konsep pelestarian alam bernama Sasi Nggama. Apa itu?
Sebuah jet tempur F-16 milik Taiwan jatuh di lepas pantai timur pulau itu saat latihan rutin pada Selasa (6/1) malam. Pilot jet tempur itu dinyatakan hilang.
Film thriller "Great White" mengisahkan Kaz dan Charlie yang terjebak di rakit kecil setelah pesawat mereka jatuh. Ketegangan meningkat saat hiu mengintai.