Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyatakan stok BBM saat ini rata-rata cukup memenuhi kebutuhan hingga 18 sampai 21 hari ke depan.
PT Pertamina menyesuaikan harga BBM per 1 Februari 2025. Pertamax naik menjadi Rp 12.900, sedangkan Pertalite tetap Rp 10.000. Simak perbedaan harganya