Sejumlah pegawai KPK terlibat judi online. Indonesia Corruption Watch (ICW) meminta agar dilakukan pengusutan dan sanksi berupa pemberhentian jika terbukti.
Gunawan 'Sadbor' sempat ditangkap polisi karena mempromosikan judol. Gunawan tidak jadi ditahan polisi lebih lama. Kini, Gunawan menjadi duta anti-judol.