Wanita ini membagikan tips memasak potato wedges. Bukan digoreng atau dipanggang biasa. Ia memberikan tips memasak dengan air fryer yang hasilnya garing.
Kini banyak tempat makan dengan harga terjangkau yang memiliki puluhan lauk. Dengan kisaran harga lauk dari Rp 10 ribuan saja sudah bisa makan enak di sini.
Melalui video TikTok, pelanggan ini membagikan pengalaman buruk saat makan di restoran populer. Ia menyebut makanannya cukup enak, tetapi pelayanannya buruk.
Nasi Padang diketahui menjadi hidangan populer. Tak hanya di dalam negeri, tapi nasi Padang juga bisa ditemui di Belanda. Harganya Rp 300 ribuan seporsi.