Wali Kota Medan Bobby Nasution berkomitmen menindaklanjuti rekomendasi BPK RI setelah menerima LHP Semester II Tahun 2024 untuk pengadaan barang dan jasa.
Bobby Nasution diwakili tim pemenangannya mengambil formulir pendaftaran Bacagub di DPW PAN Sumut hari ini. Sekretaris PAN Sumut Hendra Cipta benarkan.