Ivan Gunawan baru saja menyelesaikan ibadah haji. Dalam video emosional, ia mengungkapkan rasa syukur dan haru, berharap pulang jadi pribadi lebih baik.
Calon PPIH tahun 2025 terus melakukan persiapan melayani jemaah haji. Kemenag pun menggelar simulasi penyambutan hingga pelayanan jemaah di Arab Saudi.
Berdasarkan rencana perjalanan haji, pemulangan jemaah haji Indonesia ke Tanah Air dibagi berdasarkan kategori jemaah, yakni jemaah haji gelombang 1 dan 2.
Jemaah haji Indonesia di Madinah mulai menerima Kartu Nusuk, yang wajib dibawa untuk akses layanan haji dan ibadah. Tanpa kartu, tidak bisa ikut puncak ibadah.
Ketua Komisi III DPR Habiburokhman menegaskan tidak ada pencatutan LSM dalam RUU KUHAP. Dia mendorong kritik disampaikan saat pembahasan, bukan setelahnya.
Bulan Rajab menyimpan berbagai peristiwa penting dalam sejarah Islam, mulai dari Isra Mi'raj hingga hijrah ke Habasyah. Simak 10ulasan peristiwanya di sini.