Job Fair jadi harapan bagi pencari kerja, termasuk M. Nur dan anaknya. Keduanya mencari lowongan setelah lama menganggur. Persaingan kerja semakin ketat.
Mendagri Tito Karnavian izinkan Pemda gelar rapat di hotel dan restoran untuk dukung sektor perhotelan. PHRI menyambut baik, ancaman PHK massal terhindarkan.
Perusahaan transportasi digital menolak tuntutan pengemudi ojol untuk diangkat sebagai karyawan tetap, mengkhawatirkan dampak pada fleksibilitas dan pendapatan.