Lalu lintas di sejumlah ruas jalan arteri Jakarta pagi ini mengalami kepadatan. Salah satu kepadatan itu akibat padatnya volume lalin di Cilandak arah Antasari
Tiga keluarga manusia hutan di Mojokerto dan Jombang kini menikmati lampu tenaga surya. Meskipun sederhana, teknologi ini membantu penerangan malam mereka.
Rencana perpanjangan jalur MRT Jakarta ke Tangerang Selatan mendapat tanggapan beragam. Beberapa warga mendukung, sementara yang lain khawatir akan tergusur.