Kepala PCO Hasan Nasbi menepis kabar biaya operasional PTN terdampak efisiensi anggaran hingga beasiswa dikurangi. Hasan menegaskan hal itu tidak benar.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati bersama pimpinan DPR RI melakukan konferensi pers menjawab dampak efisiensi anggaran kementerian dan lembaga (K/L).
15 anak buah kapal Satria Anugerah 3 berhasil dievakuasi dari perairan Teluk Kelabat Belinyu, Bangka. Kapal mereka bocor saat bekerja mencari pasir timah.