Video PKD Stasiun Bojong Gede mendorong kursi roda serta menuntun 3 tunanetra penumpang KRL viral di medsos. Warganet ramai mengapresiasi aksi PKD itu.
PT KAI Daop 1 Jakarta menutup 3 titik perlintasan liar di Sukabumi dan Bogor, Jawa Barat. Perlintasan sebidang tanpa palang pintu itu ditutup secara serentak.