Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep bertemu rombongan Istri Anies Baswedan, Fery Farhati di Bandara Minangkabau, Sumatera Barat.
Ketum PSI, Kaesang Pangarep, mengapresiasi relawan yang berjuang untuk Prabowo-Gibran. Kaesang menyinggung masih ada partai yang tak menghargai kerja relawan.