Sebanyak 233 anggota DPR tak hadir di rapat paripurna pengambilan keputusan calon Kapolri. Ada 342 anggota DPR yang hadir, baik secara fisik hingga virtual.
DPR RI telah menyetujui Komjen Listyo Sigit Prabowo menjadi Kapolri. Komjen Sigit langsung menyiapkan rencana aksi program dari makalah yang dipaparkanya.
Jenderal Idham Azis meyakini konsep Presisi akan membuat Polri menjadi lebih baik. Konsep Presisi merupakan program Kapolri baru Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
DPR menyetujui Komjen Listyo Sigit menjadi Kapolri (Kepala Kepolisian Republik Indonesia). Semua fraksi di DPR satu suara mendukung calon tunggal Kapolri ini.
Indonesia Traffic Watch mendukung Kapolri Listyo Sigit Prabowo untuk menerapkan tilang elektronik, tapi sistemnya yang berlaku saat ini perlu dibenahi.
Partai Gerindra telah menentukan sikap pada Pilkada Serentak 2020 di Jabar. Partai besutan Prabowo Subianto ini resmi menyerahkan SK ke 8 pasangan calon.