Wakil Wali Kota Bandung, Erwin, ditetapkan sebagai tersangka korupsi. Ia mengajukan praperadilan untuk menggugurkan status tersangkanya dengan 8 poin gugatan.
Kacab Bank Mohamad Ilham Pradipta diculik di Jakarta. Jenazahnya ditemukan di Bekasi dengan luka dan ikatan lakban. Polisi sudah menangkap empat terduga pelaku.
Persik Kediri siap hadapi Arema FC di Super League 2025/2026. Pelatih Marcos Reina optimis setelah hasil positif melawan Persib, menargetkan tiga poin.