Banjir dan longsor yang melanda Aceh, Sumut, dan Sumbar, mengakibatkan total lebih dari 62 ribu perangkat lumpuh. Kini proses pemulihan terus dilakukan.
Sebuah pohon besar tumbang dan menutup total akses jalan provinsi ruas Brosot-Nanggung, tepatnya di wilayah Jimatan, Jatirejo, Lendah, Kulon Progo, siang ini.