Pejabat Publik yang Jabat Ketua KONI Rapatkan Barisan 'Melawan' UU SKN
Pasal 40 UU Nomor 3/2005 tentang sistem Keolahragaan Nasional (SKN) nampaknya menjadi musuh bersama para pejabat publik yang menjabat Ketua KONI di daerah-daerah. Mereka pun akan merapatkan barisan untuk 'melawannya'.
Jumat, 29 Okt 2010 13:40 WIB







































