Pemerintah menetapkan 1 Syawal 1444 H atau Idul Fitri pada 22 April 2023. Komisi VIII DPR berharap keputusan 1 Syawal dari pihak mana pun dihormati bersama.
Pemerintah melalui Kemenag secara resmi telah mengumumkan hasil sidang isbat penetapan 1 Syawal 1444 H. Dari pantauan, posisi hilal belum memenuhi kriteria.