Pencarian terhadap empat korban longsor di kawasan Gunung Kuda, Kabupaten Cirebon, dihentikan. Keputusan ini diambil karena potensi bahaya pergeseran tebing.
Puncak Hari Santri Nasional 2025 di Gresik ditandai kerja sama dengan PCNU untuk melindungi hak anak pekerja migran, termasuk akses pendidikan dan identitas.