Kasus penipuan dengan modus jual 400 tiket Coldplay dengan total kerugian Rp 1,3 miliar masih diselidiki. 400 Tiket tersebut dibeli 5 reseller dari 1 orang.
Momen pertama kali Coldplay menyambangi Indonesia itu pun memberikan kesan tersendiri buat mereka. Chris Martin bahkan berjanji akan kembali lagi ke Jakarta.
Coldplay berhasil mengungcang Stadion GBK Jakarta. Penyanyi R&B asal Bandung Rahmania Astrini didaulat menjadi special guest konser band asal Inggris itu.