Puteri Indonesia 2023 Farhana Nariswari akan berkompetisi di Miss International 2023, yang digelar di Jepang. Dia akan mengenakan kostum nasional Khas Lampung.
Wakil Ketua MPR RI Fadel Muhammad menjadi salah satu dari 10 Pimpinan MPR RI yang menerima Penghargaan Dharma Pertahanan Utama dari Kementerian Pertahanan.
Kereta Cepat Jakarta Bandung Whoosh telah diresmikan Presiden Jokowi hari ini. Di awal operasional, kereta ini masih digratiskan hingga pertengahan Oktober.