Ketum PAN yang juga Menko Pangan, Zulkifli Hasan (Zulhas), memberi ucapan selamat kepada Erick Thohir yang dilantik jadi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora).
Hasan Nasbi menjelaskan salah satu tugasnya nanti adalah memberikan pengertian ke masyarakat terkait berita yang tidak benar yang ditujukan ke Presiden.
Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan melayat ke rumah duka Ibrahim Sjarief Assegaf. Ia mengucapkan belasungkawa atas kepergian suami Najwa Shihab tersebut.
Bakal calon Wakil Gubernur Sumut, Hasan Basri Sagala, diberhentikan dari jabatannya setelah maju tanpa izin Menteri Agama. Dia mundur dari NU untuk Pilgub 2024.