Pengacara Bharada E, Ronny Talapessy, akan membawakan psikolog ke Bareskrim Polri untuk Bharada E yang ditahan atas kasus pembunuhan berencana Brigadir J.
Peristiwa di rumah Ferdy Sambo di Magelang yang diduga menjadi pemicu pembunuhan berencana Brigadir Yoshua Hutabarat atau Brigadir J masih menjadi misteri.
Tim khusus Polri telah mengagendakan pemeriksaan istri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi. Pemeriksaan ini guna mengusut tuntas kasus tewasnya Brigadir J.