Mikel Arteta diyakini tak akan selamanya di Arsenal. Arteta diprediksi akan tertarik pulang ke Barcelona, jika the Gunners sukses meraih trofi-trofi bergengsi.
Arsenal sedang puncaki Klasemen Liga Inggris dan Liga Champions. Legenda klub, Thierry Henry bilang ada yang beda dari The Gunners di musim ini. Apa tuh?