PSS Sleman vs Persis Solo di pekan kedua BRI Liga 1 2023/2024 berakhir tanpa pemenang. Saling kejar gol, Super Elang Jawa vs Laskar Sambernyawa tuntas 2-2.
RANS Nusantara FC mengatasi Bhayangkara Presisi Indonesia FC 2-1 dalam lanjutan BRI Liga 1 2023/2024. The Prestige Phoenix langsung memimpin klasemen sementara.
Drama Korea King the Land menuai kecaman setelah penayangan episode terbaru. Karakter pangeran Arab ditampilkan minum-minum dan dikelilingi wanita. Seperti apa?
Orang tua murid ramai-ramai mengantarkan anaknya di hari pertama sekolah di Jambi. Banyak yang berusaha mengintip dari depan kelas walau sempat dilarang guru.
Pembekalan tersebut bertujuan karena Paskibraka merupakan role model bagi generasi penerus bangsa yang diproyeksi untuk menjadi pemimpin di masa mendatang.