Biden menunjuk Karine Jean-Pierre sebagai Sekretaris Pers Gedung Putih. Jean-Pierre merupakan wanita kulit hitam pertama yang memegang jabatan penting itu.
Model Daisy Lowe buka-bukaan terkait kehidupan ranjangnya. Mantan kekasih dari Matt Smith hingga musisi Mark Ronson itu mengaku dirinya jarang merasa stress.
Seorang pegawai maskapai American Airlines terpaksa berurusan dengan polisi. Dia berantem dengan rekan kerjanya, lalu menusuknya saat berada di bandara.
Habib Bahar bin Smith akan segera disidangkan atas kasus penyebaran berita bohong dalam ceramah di Bandung. Bahar rencananya akan disidangkan di PN Bandung.