Kejagung melimpahkan berkas, barang bukti dan tersangka Surya Darmadi ke jaksa penuntut umum. Surya Darmadi segera diadili terkait dugaan korupsi Rp 104,1 T.
Mantan Kadiv Propam Polri, Ferdy Sambo segera diadili. Berkas perkara jenderal bintang dua itu hampir lengkap. Artinya, ia kini kian dekat dengan pengadilan.
KPK telah merampungkan tiga berkas perkara tersangka korupsi pengadaan lahan SMKN 7 Tangerang, Banten. Ketiganya bakal disidang di Pengadilan Negeri Serang.