Archipelago International meluncurkan properti terbaru mereka, Aston Pekalongan Syariah Hotel & Conference Center. Bagaimana rasanya menginap di hotel ini?
Tahukah kamu, hotel syariah tak mempekerjakan karyawan non muslim. Bukan diskriminatif, karena memang aturannya seperti itu. Tapi untuk tamu, non Muslim boleh.
Hotel syariah melarang pasangan bukan suami istri untuk menginap dalam satu kamar. Lantas, apa yang terjadi jika ada tamu yang bandel dan nekat melakukan itu?
SICA tahun ini jadi momen bagi industri asuransi syariah untuk memberikan motivasi, apresiasi serta semangat kepada para tenaga pemasar asuransi syariah.