Indonesia dan Qatar meneken kerja sama terkait dialog strategis. Penandatanganan MoU disaksikan langsung oleh Presiden Prabowo dan Emir Qatar, Sheikh Tamim
Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin meninjau fasilitas pendidikan di Secata A Rindam IX/Udayana, Bali, memastikan kondisi barak, dapur, dan lapangan baik.
Gubernur Bali Wayan Koster menyambut Menhan RI Sjafrie Sjamsoeddin di Bandara Ngurah Rai. Kunjungan ini memperkuat sinergi keamanan dan pariwisata Bali.