Menkes Budi Gunadi Sadikin melakukan rapat secara tertutup bersama Komisi IX DPR RI. Pada rapat itu, Menkes membahas soal revisi anggaran untuk tahun 2026.
Seorang prajurit muda, Prada Lucky Namo, tewas diduga akibat penganiayaan seniornya. Komisi I DPR mendesak hukuman berat bagi pelaku dan evaluasi budaya TNI.
Wamenkes Benyamin tinjau pemeriksaan kesehatan dan vaksinasi massal di PT HM Sampoerna untuk 5.000 pekerja. Program ini mendukung kesehatan dan pencegahan TBC.
Keluarga tampak histeris saat jenazah Prada Lucky Chepril Saputra Namo tiba di Bandara El Tari Kupang. Lucky tewas diduga akibat dianiaya senior prajurit TNI.
Tunas kelapa yang sedang tumbuh jadi lambang resmi gerakan Pramuka di Indonesia. Tunas kelapa adalah simbol tepat untuk Pramuka yang aktif dan dinamis.