Waspadai dan kenali ciri HIV sebelum terlambat. Pasalnya, virus ini sangat berbahaya bagi tubuh manusia, walau memiliki sistem imunitas yang bagus sekalipun
Fenomena kasus HIV/AIDS di wilayah Jabar kini tengah menjadi sorotan. Dinas Kesehatan Jabar sudah memiliki program untuk menekan angka penularan virus tersebut.
Masih banyak orang yang belum bisa membedakan HIV Vs AIDS. Nah, bertepatan di Hari AIDS Sedunia pada 1 Desember, yuk kenali lebih dari dalam apa itu HIV-AIDS.
Kapan Hari AIDS Sedunia? Hari AIDS Sedunia jatuh pada esok hari, tepatnya Kamis, 1 Desember 2022. Yuk! Ramaikan peringatannya menggunakan twibbon menarik.
Gejala awal HIV pada wanita mungkin bisa berbeda-beda. Namun, jika salah satunya muncul segera laporkan pada dokter supaya mencegah kondisinya kian memburuk.