Direktur Utama PT Putra Sleman Sembada (PT PSS) Marco Gracia Paulo puji permainan tim PSS Sleman. Walau, gagal menembus babak final Piala Menpora 2021.
PSS Sleman mengindikasikan tak akan banyak melakukan perubahan skuad menuju Liga 1 2021. Mayoritas skuad dari Piala Menpora 2021 kemungkinan dipertahankan.