Kalau belum sempat bikin kue-kue kering Natal, beberapa resep yang praktis bisa kamu coba. Mulai dari kue chocolate chips hingga kue kering cokelat yang chewy.
Ikut meriahkan Natal dan Tahun Baru, restoran di hotel mewah ini menyuguhkan menu spesial. Kamu bisa mencicipi rib eye panggang hingga bakpao karakter Santa.
Chef Nadja Azzura Tohir berbagi inspirasi resep fruit cake untuk Natal. Dibuat pakai bundt pan dan disirami vla eggnog yang manis creamy, begini tipsnya!