detikNews
Polri: Pemuda Madiun Ditetapkan Jadi Tersangka, Diduga Bantu Bjorka
Polisi menetapkan pemuda di Madiun berinisial MAH (21) sebagai tersangka. MAH diduga terlibat dalam pembobolan data-data hingga tersebar di internet.
Jumat, 16 Sep 2022 14:56 WIB







































