Ketua Fraksi Partai Golkar DPR RI Sarmuji mengapresiasi langkah Presiden Prabowo Subianto yang menetapkan pengenaan tarif pajak pertambahan nilai atau PPN 12%.
DPD Partai Golkar DIY menyatakan sikap tegas untuk tidak ikut larut dalam wacana soal Musyawarah Nasional Luar Biasa guna mengganti Ketua Umum Bahlil Lahadalia.
I Gede Komang Kresna Budi kembali terpilih sebagai Ketua DPD Partai Golkar Buleleng periode 2025-2030. Ia menegaskan akan fokus melakukan konsolidasi kader.