Meta mengumumkan pada hari ini (15/4) akan berencana untuk mulai menggunakan data yang dikumpulkan dari para penggunanya di Uni Eropa untuk melatih model AI.
Netflix telah memulai uji coba fitur pencarian baru yang didukung teknologi dari OpenAI, membantu pengguna untuk menemukan film dan acara yang ingin ditonton.
G-Dragon mencetak sejarah dengan proyek musik luar angkasa, memadukan AI dan teknologi. Lagu baru ditransmisikan ke luar angkasa lewat kolaborasi dengan KAIST.
Tren mengubah foto jadi action figure AI sedang ramai di media sosial. ChatGPT menjadi salah satu AI yang menyediakan layanan tersebut. Simak caranya di sini!