Badan Wakaf duga ada permainan di balik proses tukar guling Masjid Al-Hurriyah. Sebab pembongkaran masjid berjalan meski hasil rapat disetop sementara.
Kemenag bekerja sama dengan Kemenkes hari ini mencanangkan gerakan vaksinasi booster. Pencanangan berlangsung di Pondok Pesantren Bayt Al Hikmah, Kota Pasuruan.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) secara bertahap sudah menyerahkan hadiah Undian Rejeki BNI #GaPakeNanti kepada seluruh pemenang di Indonesia.
Petugas Kanwil Kemenag bersiap melakukan pengamatan hilal di Kanwil Kemenag DKI Jakarta, Jaktim. Pengamatan hilal akan dilakukan pada 17.56 hingga 18.06 WIB.