Perusahaan teknologi milik Elon Musk, Neuralink, bersiap akan memproduksi chip otak massal pada tahun ini. Chip otak ini membantu pasien lumpuh beraktivitas
Sebanyak 433 orang keracunan usai menyantap soto ayam dari SPPG Yayasan Bina Bangsa Semarang 03. Dapur tersebut belum memiliki Sertifikat Laik Higiene Sanitasi.
Karyawan Starbucks akan mogok massal mulai 13 November 2025, bertepatan dengan Red Cup Day. Serikat pekerja menuntut perbaikan jam kerja dan upah lebih tinggi.
Menko PMK Pratikno bilang Indonesia lagi menghadapi masalah serius gara-gara disrupsi teknologi. Dimana anak-anak lebih suka berinteaksi di dunia maya.
Pemkot Pontianak merencanakan layanan angkutan massal berbasis jalan dengan skema Buy The Service untuk atasi kemacetan dan tingkatkan transportasi publik.
Ilmuwan dari Griffith University, ITB, dan BRIN ungkap temuan soal manusia purba di Sulawesi Selatan. Katanya ini jadi penemuan yang luar biasa. Kenapa?