Syafrudin masih ingat tanda lebam biru di lengan bagian dalam NM, entah dari mana asalnya. Tanda itu ia lihat seminggu sebelum putrinya ditemukan tewas.
Sahrul atau SR (26) diringkus polisi karena menebas tangan mahasiswa asal Sumbawa berinisial FR. Aksi sadis tersebut diduga berawal dari persoalan wanita.