Kejari Tabanan menetapkan tiga tersangka korupsi pengelolaan beras Perumda Dharma Santhika, merugikan negara Rp 1,85 miliar. Proses penyidikan masih berlanjut.
Pos Komando Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Aceh mengatakan pemerintah pusat telah menambah 1.700 ton beras untuk membantu warga terdampak bencana.
Wagub Sumut Surya memastikan stok beras cukup untuk 16 kabupaten terdampak bencana. Total 2.268 ton beras akan segera disalurkan kepada yang membutuhkan.