Ketum Kadin Arsjad Rasjid membantah isu yang beredar bahwa ia diturunkan dari jabatannya karena pernah cuti untuk menjadi Ketua Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud.
Ketua Umum Kadin Arsjad Rasjid menegaskan bahwa Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) yang mengangkat Anindya Bakrie sebagai Ketua Umum kemarin tidak sah.