Risol termasuk camilan favorit untuk buka puasa. Isinya juga beragam. Ada risol sayuran yang renyah, risol bihun yang murah meriah hingga risol mayo yang viral.
Kadang sulit bagi mahasiswa mencari tempat untuk makan sahur. Ini rekomendasi tempat makan untuk sahur untuk mahasiswa di kawasan kampus Jatinangor Sumedang.
Soto ayam biasanya ditawarkan dengan harga sekitar Rp 10.000. Namun, di beberapa daerah Jawa ada penjual soto ayam murah meriah seharga Rp 1.000 - Rp 3.000.
Di Kabupaten Bangkalan, Madura ada kuliner soto ekstrem yang bisa dicoba. Soto dengan isian mata sapi disebut punya tekstur kenyal dan rasa nikmat. Mau coba?
Makanan khas Semarang enak disajikan saat sahur maupun buka puasa. Mulai dari soto ayam yang kuahnya bening segar, lumpia isian padat, hingga babat gongso.