Ibu dan anak berusia 2 tahun tewas akibat kebakaran rumah di Kota Bekasi, Jabar. Selain itu, seorang pria yang merupakan mertua korban mengalami luka bakar.
Anggota Komisi I DPR RI Amelia Anggraini respons perang Thailand dan Kamboja. Dia minta Pemerintah RI menyiapkan langkah jika eskalasi konflik meningkat.
Kisruh antara eks dosen UIN Malang, Yai Mim, dan tetangganya Sahara berujung pada hilangnya barang mewah, termasuk jam tangan Rolex, setelah kebakaran sajadah.
Dua pria di Berau membakar rumah untuk mencuri dan berpura-pura jadi petugas damkar. Mereka menggunakan bensin dari motor. Kerugian total mencapai Rp 300 juta.
Kebakaran hebat melanda gudang kemiri di Surabaya, nyaris merembet ke pemukiman. Pemadaman cepat dilakukan, tidak ada korban jiwa. Penyebab masih diselidiki.